MENGOBATI SAKIT BENGKAK- BENGKAK

Bila anda terserang penyakit abuh- abuhan atau bengkak- bengkak, maka obatilah dengan (pohon yang kulitnya bisa dibuat pakaian), dan biji buah halba (labu) ditumbuk dengan halus dan dibubuhi dengan minyak pirtus, lalu anda buat (param). Maka penyakit anda akan hilang.
Jika tidak ada pohon dan biji yang dimaksud, maka bisa diganti dengan buah kudu/ pace yang sudah matang dikupas kulitnya lalu direbus sampai airnya mendidih dan dibubuhi dengan gula jawa secukupnya, setelah dingin minumlah tiap akan tidur dan juga bangun tidur.
Pantangannya:
Setelah sembuh usahakan jangan makan telur, ikan laut dan makan ikan yang sudah terlalu busuk dan juga belut.

Resep lainnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar